Senin, 13 November 2017

CARA MEMBUAT RESEP EMPAL GENTONG KHAS CIREBON

CARA MEMBUAT RESEP EMPAL GENTONG KHAS CIREBON , Salah satu kuliner khas dari cirebon adalah empal gentong yang dimana daging empal dimasak bukan menggunakan panci melainkan dengan menggunakan sebuah gentong . Bagi anda sekalian yang tidak sempat mampir ke Cirebon dan berniat atau mencoba membuat sendiri empal gentong berikut Cara Resep Masakan Membuat Empal Gentong Khas Cirebon adalah ::

Berikut ini resep membuat empal gentong:

450 gram daging sapi, potong-potong
350 gram jeroan, potong-potong
400 ml santan
2 lembar daun salam
2 batang sereh, memarkan
2 buah cengkeh
2 batang daun kucai
3 sendok makan bawang goreng untuk taburan
1 batang daun bawang , iris-iris
3 sendok makan minyak untuk menumis
3 sendok makan kecap manis
Bumbu-bumbu yang dibutuhkan:

5 siung bawang merah
2 siung bawang putih
3 butir kemiri
6 buah kunyit
sendok teh lada
Pala dan garam secukupnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar